Hal yang Perlu Diawasi dan Dihindari Saat Pengaturan WiFi

Hal yang Perlu Diawasi dan Dihindari Saat Pengaturan WiFi

WiFi merupakan sebuah fasilitas jaringan yang dapat digunakan untuk berjelajah di internet. Saat anda menyalakan WiFi pada ponsel maupun laptop pasti anda dapat melihat bebarapa jaringan yang terpantau dekat dengan perangkat yang anda miliki. Pada beberapa jaringan yang terpantau perangkat anda, ada beberapa yang mungkin tidak diatur dengan aman dan benar. Hal tersebut mungkin dapat terjadi kesalahan dalam mengatur modem WiFi yang membuatnya tidak dapat digunakan dengan aman. Berikut dibawah ini tips setting koneksi jaringan WiFi.


Buang Router Manual
Pemakaian peralatan plug and play telah membuat pengguna dalam mengabaikan buku petunjuk untuk sebuah hardware. Router manual memberikan rincian detil untuk mengakses konfigurasi firewall, panel administrasi, mengatur ulang perangkat, dan mengubah pilihan keamanan jika suatu saat terjadi kesalahan. Meskipun terkadang lebih mudah menggunakan petunjuk online, namun untuk jaringan WiFi router yang memiliki masalah serius juga membutuhkan anda menggunakan petunjuk offline, sehingga untuk lebih baiknya simpan buku pedoman pemakaian manual untuk hal itu.

Pasang Router dengan Brick Wall
Seluruh perangkat jaringan komunikasi WiFi memiliki keterbatasan tertentu seperti terhambat oleh benda – benda padat yang dapat memblokir pengantar gelombang radio yang mana berarti anda tidak perlu memposisikan router pada dinding bata. Dinding, pipa, mebel logam, dan atap rumah juga dapat menimbulkan masalah jaringan. Untuk saran, letakkan router WiFi pada termpat yang terbuka tanpa penghalan seperti ruang tamu atau ruang yang sedikit lebih besar lagi.

Gunakan Password Default
Penggunaan password default bawaan administrasi dari pabrik adalah lebih baik, karena panel admin untuk mengatur konfigurasi hanya dapat diakses dengan pengguna yang telah terhubung dengan router.

Jangan Nyalakan Ekripsi WiFi
Hal ini perlu dihindari, karena jika anda menyalakan enkripsi dan tidak mengaturnya dengan benar, makan jaringan WiFi anda akan terbuka dan dapat diakses oleh siapa saja yang terpantau dekat dengan router.

Membuat Enkripsi WiFi yang Benar
WPA2-AES merupakan enkripsi standar jaringan keamanan WiFi untuk rumahan dan karakter password yang lebih rumit dan panjang dapat memberikan rasa aman untuk dapat dijebol meskipun tidak mustahil untuk dilakukan.

Kombinasi Router dan Adapter
Router dan adapater merupakan perangkat yang digunakan untuk menghasilkan jaringan. Namun perlu diperhatikan jika anda mengupgrade router untuk meningkatkan kecepatan jaringan, jangan lupa juga untuk mengupgrade adapter, begitu pula sebaliknya. Jaringan WiFi dapat memudahkan kita untuk mengakses internet, namun jika jaringan WiFi tidak terkonfigurasi dengan benar dan aman tentu akan membuat kita merasa tidak nyaman. Oleh karena itu, pastikan perangkat penunjang WiFi terpasang dan terkonfigurasi dengan benar untuk dapat memberikan rasa nyaman digunakan.



No comments:

Contact Us

Name

Email *

Message *

Back To Top